Tiba-tiba, aku melihatnya sedang memetik gitar. Tak jelas kenapa. Baca saja kalau kau mau..
Monday, January 28, 2013
Thursday, January 24, 2013
Muslimah, "Tunjukkan, Jangan Katakan!"
Entah siapa yang dulu mengatakannya, mirip-mirip tips menulis Anton Chekov, tapi dengan pengejawantahan lain. Tunjukan, jangan katakan. Kalimat ini sesungguhnya punya makna dalam. Baca saja kalau kau mau..
Thursday, January 17, 2013
Les Mots Cette Souffrance, Buku Saut Datang
Beberapa hari yang lalu, Les mots cette souffrance itu tiba. Tiba dengan senyum cerah. Dengan sedikit torehan tuisan tangan plus tandatangan. Semoga menghibur, katanya..
Sunday, January 13, 2013
Belajarlah Dari Mawar
Mawar tak pernah lelah. Tak pernah menyerah. Meski lemah dan rentan oleh layu dan akhirnya gugur, ia selalu tersenyum. Maka belajarlah dari mawar, kalau kau mau..
Saturday, January 5, 2013
Ketika Ngangkang Itu Dilarang
Buat saya, bukan soal ngangkangnya. Tapi bagaimana cara pandang manusia terhadap harkat manusia. Baca saja kalau mau..
Friday, January 4, 2013
Rumah Dengan Ilalang Yang Melambai
Siapapun yang melewati rumah itu, pasti akan melihat sehamparan ilalang yang melambai. Ilalang yang bergerak ke kiri dan ke kanan atau bahkan memutar ketika angin menghembuskannya. Ya, ilalang yang menyambut siapa saja dengan lambaiannya. Maka, kusebut rumah itu.."Rumah Dengan Ilalang Yang Melambai". Rumahku..
Tuesday, January 1, 2013
Melati Gurun
Rasanya ia cuma setangkai. Tapi wanginya hangat dan..., menuntun. Kau tak kan tau bagaimana rasanya hangat dan menuntun hingga kau merasakannya. Terbang. Melesat. Jauh. Jauh....
Subscribe to:
Posts (Atom)
Ketika Kita Sibuk Berkutat Dengan "Nissa Sabyan" dan Gosip Lain, Perempuan Baniwa Membangun Desa Dengan Berkutat Pada Cabe Rawit Mereka
He, kadang saya gak habis pikir, kenapa kita (Kita...? tepatnya saya) menghabiskan begitu banyak waktu melototi segala hal yang dijejalkan d...

