Sumber: Dokumen Pribadi
Fotografer: Adam Baharsyah
Tangkuban Perahu, seperti lambaian ibu yang memanggil orang-orang
sejak dahulu. Meski jalanan mendaki dan berbatu. Meski nafas tersengal
pada entah berapa kelokan tebing batu dengan bunga lonceng itu.
Sebagaimana lambaian ibu, siapapun berbegas menuju Tangkuban Perahu.
Pagar kayu di sisi itu. Masih batu-batu yang dulu. Juga, Kawah Kamojang yang asapnya mengepul. Tangkuban Perahu Itu. Seperti jiwaku, masih seperti yang dulu.
Catatan Perjalanan Liburan Keluarga, 29 Desember 2013
masih mengaroma khas belerang dan ... dingin ya, mbak Elly
ReplyDeleteasik ya liburannya...jadi kepengen ni..
ReplyDelete